Ingin Menjadi Pengusaha Sukses? Lakukan Kebiasaan Ini (∩_∩)

Ingin Menjadi Pengusaha Sukses?
Lakukan Kebiasaan Ini (∩_∩)

1. Menjaga Kesehatan Mental dan Fisik

Berolahraga, pola makan sehat, berdoa, bermeditasi, refreshing. Mental dan fisik yang sehat sangat menunjang performa kerja.

2. Miliki Jadwal Kerja

Dengan jadwal kerja pekerjaan kita tidak ada yang terlewatkan dan waktu dapat digunakan dengan optimal.

3. Fokus Pada Solusi

Dalam pekerjaan selalu ada masalah, tapi fokuslah pada solusinya bukan pada masalahnya.

Misalnya ketika pasar melemah, segera pikirkan jalan keluarnya, cari tahu penyebabnya cari solusinya misalnya mengganti strategi pemasaran karena kurang tepat sasaran. Bukan fokus mengeluh pasar sepi.

4.  Membangun Team Kerja

Dengan bekerja bersama-sama kita meraih lebih banyak. Pastikan kita tahu kemampuan masing-masing anggota, dan meletakannya di tempat yang tepat.

5. Terus belajar

Ilmu terus berkembang, ikutilah perkembangan ilmu dan tambahlah wawasan. Ajak team anda melakukannya. Sebab hanya yang mampu ikuti perkembangan jaman yang mampu bertahan.

6. Evaluasi

Mengecek kembali apa yang sudah dilakukan, melihat hasilnya dan membandingkan dengan tujuan. Mengevaluasi apa yang perlu diperbaiki, diubah dan di tambahkan dan lakukan perbaikan dari hasil evaluasi tersebut.

Baik sekian Tips Menjadi Pengusaha Sukses (∩_∩)

Silahkan tag teman, like n bagikan
☺ Semoga bermanfaat

Www.facebook.com/yukbisnisrumahan
www.mamicerdas.com

* dirangkum dari berbagai sumber

No comments

Silahkan Bagikan ^.^

>